Minggu, 29 Mei 2011

Takdir..?



Kau aku bertemu karena takdir
Itu katamu
Dan telah kulepaskan juga engkau kepada takdir
takdir jugakah itu..?
Atau karena kita telah menyerah
Dan bersembunyi dibalik kata takdir
Ahh..

Minggu, 08 Mei 2011

Kepada Hatiku


Jangan bersedih hatiku.

Memang rasa sudah membatu,

Tapi celahpun masih mungkin bisa ketemu.

Sebab perahu qt masih berlabuh.

Tak apalah jika ,memang begitu.

Karena memang itu hal yang baru dan qt pun selalu berguru.

Adakah tak mendapatkan ilmu?



SADARILAH

Sebelum fajar memergoki qt,

Sedang qt tak berbekal sesuatu,

Dan qt masih cukup waktu untuk menyisir jalan

menguak jendela pengap..